Para peserta didik baru yang mulai masuk sekolah hari ini, mengawali kegiatannya dengan kegiatan MPLS (Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah). Pada hari pertama ini kegiatan MPLS diawali dengan kegiatan Upacara Bendera...